Setelah memberikan fitur – fitur baru beberapa waktu lalu yakni fitur yang memunkinkan penggunanya dapat menonton video secara offline, kini Vine – Aplikasi layanan video sharing milik Twitter ini kembali hadir dan memberikan sesuatu yang baru. Fitur baru yang di bawa pada update kali ini adalah Looping Video 720. Fitur ini memungkinkan penggunanya untuk mengupload video lebih cepat dan menampilkannya dalam resolusi 720p.

Meski termasuk baru, namun Vine menawarkan sesuatu yang berbeda daripada layanan serupa seperti Youtube. Kembali lagi ke fitur baru ini, dengan perubahan resolusi ke video 720p sudah tentu akan membuat pelanggan dapat menyimpan video
Ayo anda memiliki aplikasi ini di perangkat iOS anda, langsung saja cek dan update ke versi terbaru.